MATEMATIKA RABU, 1 SEP 2021

Pecahan Campuran

Tujuan Pembelajaran: Peserta didik mampu menghitung hasil operasi hitung campuran, dan mengurutkan pecahan 

Mengurutkan pecahan 

Contoh :

Urutan pecahan 3/8 ; 20% ; 4/5 ; 0,45 ; 0,5 dari yang terbesar ke terkecil adalah ….

Pembahasan:
Karena bentuk pecahan tidak sama, kita ubah semua pecahan ke dalam bentuk desimal
3/8 =  3/8 x 125 = 375/1000 =  0,375
20% = 20/100 =  0,2
4/5 =  4/5 x 2 = 8/10 =  0,8
0,45
0,5
Jadi urutan dari yang terbesar: 4/5 ; 0,5 ; 0,45 ; 3/8 ; 20%

Perkalian dan Pembagian Bilangan Pecahan

Untuk melakukan perkalian dan pembagian pecahan, kita harus memperhatikan langkah-langkah berikut.

  1. Karena perkalian dan pembagian setara, maka dikerjakan dari yang sebelah kiri terlebih dahulu.
  2. Ubah menjadi pecahan biasa.
  3. Bila ada pembagian diubah menjadi perkalian, angka pembaginya dibalik.
  4. Sederhanakan dengan membagi pembilang dengan penyebut yang senilai.
  5. Kalikan pembilang dengan pembilang dan penyebut dengan penyebut.
  6. Apabila penyebut lebih besar dari pembilang diubah menjadi pecahan campuran.

Contoh soal 


 

 










LATIHAN MATEMATIKA 

https://forms.gle/rR8ToEAXE5oiNdcg6

Komentar

Postingan populer dari blog ini

Kamis, 02 Desember 2021 ( PAS MTK dan TEMA 4 )

Tema 2 SUB 2 PB 2 Matematika

(Senin, 30 Agustus 2021) MATERI AJAR KELAS 6 TEMA 2 SUBTEMA 3 PEMBELAJARAN 5 DAN 6